Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Memperkuat Kepemimpinan Penyandang Disabilitas Untuk Masa Depan Inklusif dan Berkelanjutan

2 Desember 2024   22:26 Diperbarui: 2 Desember 2024   23:09 66 5
Hari  Disabilitas  Internasional  yang  diperingati  setiap tanggal 3 Desember merupakan momen  yang istimewa penuh semarak dan penting untuk meningkatkan kesadaran tentang hak masyarakat dan kesejahteraan penyandang disabilitas. Pada tahun 2024, tema yang diusung adalah "Memperkuat Kepemimpinan Penyayang Disabilitas untuk Masa Depan yang Inklusif dan Berkelanjutan". Tema ini memiliki makna yang dalam dan menyentuh berbagai aspek kehidupan penyandang disabilitas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun