Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mengenal Jurnalisme Masa Depan

3 Maret 2021   01:35 Diperbarui: 3 Maret 2021   01:44 169 0
Jurnalisme terus berkembang seiring berjalannya waktu. Jurnalisme dulu dan sekarang berbeda. Pada tahun 2010, menjadi masa transisi karena jurnalis mengejar ketinggalan untuk mempelajari keahlian multimedia, pemograman, media sosial, dan bisnis.

Sebelum berada pada era digital, teknologi digital telah berevolusi dari cara berita dikumpulkan, disusun dan disebarluaskan. Jurnalisme digital dianggap sebagai masa depan (Dutta & Gangopadhyay, 2019). Jurnalisme masa depan diidentifikasi sebagai keterampilan dan sifat berorientasi digital tertentu yang dibutuhkan oleh jurnalis masa depan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun