Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Apa Benar Prenatal Distress Terjadi pada Ibu Hamil Selama Pandemi Covid-19?

9 Januari 2023   21:00 Diperbarui: 9 Januari 2023   20:59 256 1
Prenatal distress itu apa sih? Mungkin di antara kalian masih banyak yang belum tahu, prenatal distress ini meliputi stres spesifik untuk ketakutan dan kekhawatiran ibu berhubungan dengan kehamilan, termasuk kecemasan tentang perubahan dalam peran, tanggung jawab, dan hubungan seseorang yang terjadi bersamaan dengan memiliki bayi, kekhawatiran seperti gejala fisik atau keluhan yang terjadi dengan perubahan tubuh, serta kekhawatiran tentang perkembangan janin dan kesehatan bayi. Nah, ternyata pandemi COVID-19 yang terjadi di beberapa negara berpengaruh juga loh terhadap gangguan layanan perawatan kesehatan di mana masalah kesehatan mental telah membebani ibu hamil, wanita pascamelahirkan, dan ibu dari anak-anak kecil. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun