Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Perayaan Imlek: Tradisi Menyambut Musim Semi Masyarakat Tionghoa

10 Februari 2024   07:04 Diperbarui: 10 Februari 2024   07:04 239 30
Perayaan Imlek adalah perayaan tahun baru bagi masyarakat Tionghoa yang berdasarkan pada kalender lunar. Perayaan ini dimulai pada hari pertama bulan pertama (正月; zhēng yuè) dalam penanggalan Tionghoa dan berakhir dengan Cap Go Meh (十五暝 元宵節) pada tanggal ke-15 (saat bulan purnama). Malam tahun baru Imlek dikenal sebagai Chúxī (除夕), yang berarti "malam pergantian tahun." Perayaan Imlek merupakan perayaan terpenting bagi masyarakat Tionghoa, karena memiliki makna religius, budaya, dan sosial yang mendalam.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun