Sejak mewabahnya pandemi Covid 19, berbagai produk yang berbau pencegahan virus corona pun naik daun. Tidak hanya masker dan hand sanitizer yang hilang dari pasaran, Berbagai suplemen dan vitamin peningkat daya tahan tubuh pun seperti menjadi barang yang langka.
KEMBALI KE ARTIKEL