Macau, sebuah wilayah administratif yang letaknya di pesisir selatan RRT (Republik Rakyat Tiongkok) ini, bisa dibilang termasuk wilayah yang baru. Ya, karena Macau lahir di tahun 1999. Ibarat umur manusia, usia Macau (di tahun 2018) lagi asik-asiknya nikmatin masa peralihan dari remaja menuju dewasa.
KEMBALI KE ARTIKEL