Makan untuk hidup untuk manusia, sedangkan hidup untuk makan adalah untuk selain manusia. Kalimat yang diutarakan seorang guru kepada saya, penjelasan yang sampai ke saya atas kalimat diatas adalah, manusia memiliki tujuan-tujuan hidup dan atau cita-cita, untuk mencapai tujuan atau cita-citanya, manusia butuh tenaga supaya dapat beraktifitas seperti beribadah, belajar, bekerja dan lain sebagainya, dengan aktifitas-aktifitas tersebut manusia berharap mencapai cita-cita atau tujuannya.
KEMBALI KE ARTIKEL