Mohon tunggu...
KOMENTAR
Raket Pilihan

Denmark Open 2022: Waktunya Marcus/Kevin Kembalikan Masa Kejayaannya

22 Oktober 2022   12:44 Diperbarui: 22 Oktober 2022   12:47 195 4
Gelaran Denmark Open 2022 telah mencapai babak semifinal. Berbagai kejutan terjadi pada kejuaraan bulutangkis dunia kali ini, dimulai dari tersingkirnya pasangan ganda putra terbaik asal Jepang Takuro Hoki/Yugo Kobayashi pada babak 32 besar, dan beberapa atlet asal Indonesia, seperti Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, tunggal putra Jonathan Cristie, dan ganda putri Apriyani Rahayu/Siti Fadia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun