Mohon tunggu...
KOMENTAR
Raket Pilihan

Hasil Piala Thomas 2021: Anthony Ginting Sukses Melibas Unggulan Tunggal Putra Taiwan!

14 Oktober 2021   03:05 Diperbarui: 14 Oktober 2021   03:12 178 4
Hasil positif diperoleh pebulutangkis tunggal putra Indonesia dalam lanjutan pertandingan penyisihan grup A piala Thomas 2021. Tepatnya oleh Anthony Sinisuka Ginting yang sukses melibas unggulan Taiwan, Chou Tien Chen dua set langsung (22-20, 21-16).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun