Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Gonorea, Penyakit Kelamin yang Menjalar ke Tenggorokan

14 April 2016   13:57 Diperbarui: 14 April 2016   14:02 719 4
Gonorea atau gonore adalah sebuah penyakit yang timbul pada daerah kelamin, liang dubur, serta dapat juga menjalar pada bagian tenggorokan. Penyakit ini adalah penyakit yang timbul pada bagian selaput lendir termasuk pada bagian mata. Penyakit ini sudah lama terkenal karena cukup banyak penderitanya. Meskipun begitu, sangat disayangkan karena masih banyak masyarakat yang justru tidak mewaspadai gejala tersebut. Gejala yang timbul pada tubuh ini merupakan gejala yang sangat fatal karena akan terasa sangat perih serta akan menjadikan kulit menjadi kemerah-merahan dan tentunya terasa panas. Gejala awal inilah yang harus diwaspadai serta harus lebih diperhatikan dalam proses penyembuhan serta cara menyikapinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun