Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Motivasi Menjadi Mahasiswa Yang Aktif Dan Berprestasi

30 Oktober 2023   12:56 Diperbarui: 30 Oktober 2023   13:22 174 0
Motivasi merupakan suatu gerakan yang ada di dalam hati seseorang untuk melakukan atau mencapai tujuan. Motivasi akan memberikan keinginan dan dorongan maksimal. Motivasi juga bisa dikatakan sebagai rencana atau keinginan untuk menuju kesuksesan dan menghindari kegagalan hidup. Dengan kata lain, motivasi adalah sebuah proses untuk tercapainya suatu tujuan. Seseorang yang mempunyai motivasi berarti ia telah mempunyai kekuatan untuk memperoleh kesuksesan dalam kehidupan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun