Ada yang berbeda di Italian GP F1 di Monza pada ahad lalu. Bukan Grandstand yang tidak dipenuhi para Tifosi. Melainkan Podium yang didominasi oleh warna putih, orange dan pink! Yes. Pierre Gasly dengan Alphatauri AT01 bernomor 10 memenangkan balapan sepanjang lima puluh tiga lap itu dengan selisih 0,4 detik dari pembalap McLaren; Carlos Sainz Jr. Disusul kemudian oleh Lance Stroll dari Racing Point F1. Lalu dimana sang juara dunia enam kali Lewis Hamilton? Ia harus cukup puas dengan finish di urutan ke-7. Bagaimana ini bisa terjadi?
KEMBALI KE ARTIKEL