Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bahasa

Bahasa Gaul dalam Bahasa Indonesia: Perkembangannya, Cara Penggunaannya yang Tepat, dan Dampak Sosial yang Dihasilkan

14 Mei 2023   23:20 Diperbarui: 14 Mei 2023   23:22 606 3
Sebelum masuk ke dalam pembahasan pasti akan ada yang bertanya seperti "Apa itu Bahasa Gaul ?" dan "Apakah ada Bahasa Gaul di dalam Bahasa Indonesia ?" Nah, penulis akan membahas yang bersangkutan dalam pertanyaan tersebut. Bahasa gaul dalam bahasa Indonesia atau lebih dikenal dengan bahasa slang merupakan bentuk bahasa yang digunakan dalam percakapan informal dalam berbahasa Indonesia. Slang sering digunakan dalam situasi sosial tertentu, seperti antara teman atau anggota komunitas yang memiliki minat atau hobi yang sama. Bahasa gaul Indonesia sangatlah beragam dan terus berkembang sesuai dengan tren dan budaya yang populer.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun