Tahun 2023 sudah kita awali bersama dengan sukacita. Banyak kenangan dan pengalaman yang pastinya sudah dilalui di 2022. Ada pengalaman seru dan pastinya ada juga pengalaman yang mengharu biru. Kegiatan pustakawan di tahun 2022 memang masih perlu ditingkatkan lagi. Sedikit mengulas kembali kegiatan tahun lalu yang diwarnai berbagai kegiatan pengembangan perpustakaan dan kepustakawanan. Program kunjungan pembinaan ke perpustakaan yang ada di sekolah maupun desa.
KEMBALI KE ARTIKEL