Tadi malam saya kedatangan dua orang sahabat lama dulunya satu kos ketika kami sama-sama kuliah di UGM akhir dekade 80'an. Salah satu sahabat itu orang sekampung saya di Wonosobo dan seorang lagi sahabat dari Temanggung. Mengobrol dan bersilaturahi antar sahabat menjadikan kita lebih bahagia, lebih memperpanjang umur.
KEMBALI KE ARTIKEL