Terkait pembengkakan jamaah tarawih di masjid tertentu dan kehilangan sebagian jamaah di masjid lainnya adalah dua kondisi yang berbeda namun bisa saja satu persoalan yang sama. Pertama jamaah tarawih pada masjid tertentu akan semakin bertambah. Pada konteks lain, jamaah masjid tarawih di tempat lain akan semakin berkurang. Kedua kondisi ini sering terjadi setiap tahun pada bulan suci ramadan.
KEMBALI KE ARTIKEL