Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary

Barang-barang Temuan

12 Maret 2023   06:06 Diperbarui: 12 Maret 2023   10:35 413 13
Pernahkah barang-barang penting kita tertinggal di tempat umum? Pernahkah kita menemukan barang -barang penting milik orang lain di tempat umum? Pertanyaan-pertanyaan tersebut pasti pernah terjadi pada diri kita baik sebagai orang yang meninggalkan barangnya atau menemukan. Pernahkah terlintas dibenak kita mengambil barang temuan tersebut?Pertanyaan ini akan memiliki jawaban berbeda-beda pada setiap individu, namun pada umumnya berkeinginan untuk mengembalikan barang tersebut sebab itu bukan milik kita. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun