Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Sarana Penunjang Pertanian Mulai dari Pembangunan Waduk Hingga Tradisi Keleman

27 Agustus 2021   10:11 Diperbarui: 27 Agustus 2021   10:17 89 1
Sidoarjo dikenal sebagai kabupaten penyangga Kota Surabaya yang didalamnya banyak terdapat pembangunan nasional. seperti pembangunan Bandara Internasional Juanda, yang pembangunannya tentu membutuhkan suatu alih fungsi lahan. Wilayah Sidoarjo saat ini mencapai 72 meter peesegi. Lahan di Sidoarjo lebih banyak digunakan sebagai lahan industri dan pemukiman. Namun, 17% dari wilayah Sidoarjo diperuntukkan untuk lahan pertanian, khusunya adalah pertanian padi, serta budidaya ikan bandeng dan udang, hal ini sesuai dengan gambar yang tertera pada logo kabupaten sidoarjo yang didalamnya terdapat gambar ikan bandeng dan udang, yang berarti bahwa komoditas utama kabupaten sidoarjo yaitu ikan bandeng dan udang

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun