Hai teman-teman, saya ingin menceritakan pengalaman saya sendiri mengenai penyakit mental yang saya alami. Jadi, sebelumnya saya menderita gangguan jiwa yang cukup kronis, yaitu depresi berat dengan gejala psikotik. Gangguan jiwa apa itu? Yaitu kondisi di mana seseorang mengalami depresi pada tingkat yang sangat berat juga disertai dengan gejala-gejala psikosis.
KEMBALI KE ARTIKEL