Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Keberagamaan Distingtif Indonesia

18 September 2014   18:26 Diperbarui: 18 Juni 2015   00:19 31 0

Menarik ketika menyimak salah satu tampilan video Democracy Project, cendekiawan muslim Azyumardi Azra menyebut Islam Indonesia sebagai Islam with Smiling Face. Satu jins keberislaman yang membedakan Islam Indonesia dengan Islam di tempat-tempat lain, khususnya Timur Tengah. Islam Indonesia selalu dapat digambarkan sebagai tipologi keberislaman yang toleran, inklusif, mudah berakomodasi dengan tradisi lokal, dan sebagainya, meskipun tidak dapat dipungkiri masih terdapat konflik bernuansa agama di beberapa tempat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun