Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Hasanuddin (Unhas) menyelenggarakan program "Gemari" (Gemar Makan Ikan) sebagai upaya meningkatkan kesadaran anak-anak mengenai pentingnya konsumsi ikan bagi kesehatan. Kegiatan ini dilaksanakan di dua sekolah, yaitu Madrasah Ibtidaiyah (MI) Bonto Tene pada 8 Januari 2025 dan SD Inpres Panaikang kelurahan Bonto Lerung pada 15 Januari 2025.
KEMBALI KE ARTIKEL