Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pengaruh Guru BK pada Mental Santri Baru

3 Oktober 2018   23:24 Diperbarui: 3 Oktober 2018   23:38 193 1
Disini saya akan menjelaskan tentang pentingnya guru Bimbingan Dan konseling dalam pendidikan pesantren, sebagaimana yang Kita ketahui bahwasannya dari guru Bimbingan Dan konseling harus memiliki 4 aspek kompetensi yaitu : kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi sosial Dan kompetensi professional, dari ke empat aspek kompetensi tersebut memiliki banyak kegunaan yang Mana akan di salurkan kepada klien.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun