Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy Pilihan

Seberapa Aman Obat-obatan Penekan Asam Lambung?

10 Februari 2021   15:26 Diperbarui: 11 Februari 2021   08:31 563 4
Pernah mendengar obat-obatan PPI? PPI atau Proton Pump Inhibitor adalah obat yang bekerja menekan produksi asam lambung dengan mekanisme penghambatan kanal pompa proton. Pompa proton inilah yang mengatur pengeluaran asam lambung. Obat-obatan yang tergolong PPI antara lain omeprazol, esomeprazol, lanzoprazol dan pantoprazol.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun