Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Antara Mahasiswa dan Hobi Menulis

11 April 2011   13:14 Diperbarui: 26 Juni 2015   06:55 96 2
kubutuhan  untuk mencari bahan kuliah saja, sudah sulit dan memusingkan kepala. apalagi untuk mencari sebuah gagasan pokok untuk di buat tulisan. sehingga saya mempunyai angan -angan " bagaimana mencari gagasan pokok tercepat untuk menghasilkan sebuah tulisan" , mengolah gagasaan, menulis nya, menyunting, dan terkhir mempublisasikan. 2 bulan yang lalu saya melakukan kunjungan ke sebuah redaksi koran ternama di surabaya, yang bertempat di jalan ahmad yani. disana selain merupakan lawatan dari UKM jurnalistik kampus, ku berupaya menyerap poin - poin penting dari seorang wartawan mendapatkan "ide pokok" sebuah berita yang ditulis dengan bobot yang sesuai. poin - poin tersebut :

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun