Cerita perjuangan seorang penulis surat virtual yang digambarkan lewat film Her (2013) sukses membuka segala mata yang menonton bagian per bagian dari film karya Spike Jonze ini. Memiliki konflik dan alur cerita yang kompleks menjadikan Her berimplikasi khususnya dalam ranah sosial kepada siapapun yang menyaksikannya.Â
KEMBALI KE ARTIKEL