Kabupaten Malang, 1 Juni 2024. Beberapa dekade ini, Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dapat menjangkau pasar lebih luas serta meningkatkan volume penjualan mereka melalui strategi pemasaran yang sedang hype yaitu
e-marketing dan
rebranding. Penerapan
e-marketing dan
 rebranding pada UMKM sangat penting di era sekarang agar mereka dapat bersaing dan berkembang dalam era digital yang terus berubah. Selain memberikan kontribusi terhadap peningkatan penjualan,
e-marketing dan
rebranding juga dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan produk tersebut (Ainun, 2023).
KEMBALI KE ARTIKEL