Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Realisasi Maksud dan Tujuan TMMD Melalui Kegiatan Non Fisik

10 April 2018   12:27 Diperbarui: 10 April 2018   12:48 654 0
Pati ,Untuk mewujudkan Maksud dan tujuan TMMD dalam Meningkatkatkan Kesejahteraan Masyarakat,Kegiatan Fisik yang dilaksanakan oleh Satgas TMMD Kodim 0718/Pati diselaraskan dengan kegiatan Non Fisik,bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten (DKK) Kabupaten Pati melaui Puskesmas 2 Winong,Pagi ini, Selasa 10 April 2018 Bertempat di Balai Desa Godo,Kecamatan Winong,Kabupaten Pati,dilaksanakan kegiatan penyuluhan Kesehatan tentang bahanya penyakit Demam Berdarah (DBD).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun