Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Nongkrong di Kafe: Lifestyle atau Pemborosan?

24 November 2024   21:54 Diperbarui: 24 November 2024   22:05 85 3
Siapa sih yang tidak ingin mendapatkan wifi gratis berjam-jam dengan suasana yang tenang? Selagi mengerjakan tugas ditemani aroma kopi yang menguar, denting sendok yang beradu dengan cangkir, dan suara gelak tawa yang memenuhi ruangan. Pemandangan ini telah menjadi suatu potret kehidupan urban yang begitu familiar. Di setiap sudut-sudut kota, mulai dari gang sempit hingga mal mewah, berbagai kafe telah menjamur. Fenomena "nongkrong di kafe" bukan lagi sekadar tren, melainkan telah bertransformasi menjadi gaya hidup yang mengakar kuat di masyarakat perkotaan Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun