Jakarta -- Minggu, 13 Agustus 2023. Salah satu kegiatan tahunan Asosiasi Pemerintah Kepulauan dan Pesisir Seluruh Indonesia (ASPEKSINDO), yaitu Sekolah Duta Maritim Indonesia (SDMI) kembali digelar sejak 11 Agustus 2023. 100 putra -- putri terbaik, kebanggaan kabupaten/kota kepulauan dan pesisir seluruh Indonesia menjadi finalis dalam kegiatan ini. Pada hari ketiga karantina, para finalis melaksanakan sosialisasi Kawasan Tanpa Rokok (KTR) yang didukung oleh adanya replika rokok sepanjang 36 meter.
KEMBALI KE ARTIKEL