Mojokerto, -Â Koramil Jajaran Kodim 0815 Mojokerto melaksanakan karya bakti secara serentak di wilayah binaan masing-masing khususnya yang terdampak bencana banjir dan longsor. Â Tindakan pasca bencana ini dilakukan untuk meminimalisir dampak yang ditimbulkan sekaligus mengantisipasi terjadinya banjir susulan.
KEMBALI KE ARTIKEL