Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pupuk Cair dari Limbah Produksi Tahu Menjadi Solusi Pupuk Ramah Lingkungan dan Menuju Green Agriculture

31 Desember 2024   12:19 Diperbarui: 2 Januari 2025   07:41 36 0
              Singaraja merupakan daerah dengan komoditas produksi bahan makanan yang beragam. Produksi tahu dan tempe merupakan salah satunya. Selain rasanya yang lezat dan kandungan nutrisinya yang tinggi, tahu juga menjadi pilihan favorit masyarakat karena harganya yang terjangkau. Namun, di balik proses produksinya, industri tahu menghasilkan limbah cair yang sering kali dianggap sebagai masalah lingkungan(Amalia et al., 2022). Limbah cair ini mengandung bahan organik tinggi, seperti protein dan lemak, yang bila langsung dibuang tanpa pengolahan akan menyebabkan masalah terhadap kualitas air dan kehidupan biota akuatik(Pagoray et al., 2021).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun