Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

MacamY Teori Belajar..

18 Oktober 2011   01:26 Diperbarui: 26 Juni 2015   00:50 165 0

Belajar merupakan proses bagi manusia untuk menguasai berbagai kompetensi, keterampilan, dan sikap. Proses belajar dimulai sejak manusia masih bayi sampai sepanjang hayatnya. Kapasitas manusia untuk belajar merupakan karakteristik penting yang membedakan manusia dari makhluk hidup lainnya. Kajian tentang bagaimana proses belajar terjadi pada manusia mempunyai sejarah panjang dan telah menghasilkan beragam teori. Banyak dari beberapa tokoh yang mempelajari tentang proses belajar pada manusia seperti Thorndike, Ivan Pavlov, Skinner, Bandura, Jean Piaget, Gagne, Bandura, dan banyak lagi lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun