Kongres Perempuan Indonesia I yang digelar pada tanggal 22-25 desember 1982 menjadi tolak ukur sejarah perjuangan perempuan, para pejuang perempuan dari Jawa dan Sumatera berkumpul di Gedung Mandalabhakti Wanitatama di Jalan Adisucipto, Yogyakarta. Berkumpulnya 30 organisasi perempuan dari 12 kota itu kemudian melahirkan Kongres Perempuan yang kini dikenal dengan Kongres Wanita Indonesia (Kowani).
KEMBALI KE ARTIKEL