Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Urgensi dalam Memahami Makna Sila ke-3

9 November 2021   17:08 Diperbarui: 9 November 2021   17:16 109 0
Kata persatuan Indonesia mungkin menjadi kata-kata yang sering terdengar di negara ini, pasalnya jargon persatuan melambangkan sebuah semangat luar biasa dari bangsa ini untuk bersatu dalam perbedaan, selain itu persatuan juga tertulis secara jelas sebagai salah satu asas negara, kata persatuan Indonesia tercantum sebagai sila ketiga dalam pancasila. Sebagai salah satu landasan bangsa tentunya kita sebagai masyarakat harus menjalankan dan memperkuat persatuan supaya bangsa ini tetap berada dalam koridor yang sudah ditetapkan oleh para pejuang kemerdekaan terdahulu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun