Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

SM-3T Tidak Kultural

22 November 2015   19:57 Diperbarui: 22 November 2015   20:18 24 0
Untuk mencapai tujuan pendidikan dengan efektiv, maka dua hal yang paling utama untuk di benahi yaitu guru dan siswa atau peserta didik, tetapi indicator yang harus di utamakan adalah guru. Apabila sebuah lembaga pendidikan berhasil menyiapkan tenaga pendidik yang berkualitas atau bias dikatakan professional dalam pekerjaanya, maka dengan penuh rasa percaya diri bisa dikatakan peserta didiknya juga berkualitas. Dalam rangka meningkatkan kualitas guru pemerintah menerapkan sebuah system kualifikasi pegawai pendidikan yang begitu ketat dan penuh tantangan”PPG SM-3T”, sementara tidak memandang salah satu indicator yang mendukung tercapainya tujuan pendidikan,yaitu budaya masyarakat”kultur”. Seorang guru ketika menjalankan proses pembelajaran, untuk lebih mudah maka harus kontekstual dan sesuai dengan kebutuhan social serta budaya yang sudah tertanam sejak lama pada setia suku, ras social masing-masing..

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun