Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Napas Ekonomi di Tengah Krisis Kesehatan Pandemi Covid-19

2 Juli 2021   01:17 Diperbarui: 2 Juli 2021   01:21 98 0
Sudah 1 tahun lebih semenjak masuknya wabah virus COVID-19 di Indonesia pada Maret 2020. Segala kebijakan telah diterapkan guna memutus rantai penyebarannya, mulai dari PSBB hingga PPKM. Keberlangsungan penerapan PSBB di awal April 2020 cukup memberikan dampak yang signifikan. Tak hanya menciptakan krisis kesehatan, pandemi COVID-19 ini juga mengganggu kestabilan arus ekonomi nasional. Adanya pembatas yang berlangsung selama kurang lebih 3 bulan pada saat diterapkannya PSBB berdampak luas pada kegiatan produksi, distribusi, dan kegiatan operasional lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun