Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film Pilihan

"The Stanford Prison Experiment", Film Eksperimen Psikologi yang Sadis

10 Desember 2018   23:26 Diperbarui: 10 Desember 2018   23:42 2314 2
Kalau kamu anak Psikologi, pasti tak asing dengan eksperimen penjara Stanford yang menjadi cikal bakal munculnya informed consent atau lembar persetujuan dalam Kode Etik Psikologi. Eksperimen psikologi sosial ini dimulai tahun 1971, yang bertujuan untuk menyelidiki pengaruh kekuatan seseorang terhadap orang lain. Profesor Philip Zimbardo adalah orang yang berisiniatif  untuk melakukan eksperimen ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun