Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pelatihan Pemanfaatan Minyak Jelantah menjadi Lilin Aromaterapi dalam Upaya Pengurangan Limbah Rumah Tangga di Desa Gintung oleh KKN UNNES GIAT 2

9 September 2022   21:05 Diperbarui: 9 September 2022   21:59 878 1
Kabupaten Pemalang - - Minyak jelantah merupakan minyak limbah yang berasal dari berbagai macam minyak goreng yang sudah digunakan berulang-ulang atau lebih dari 4 kali penggunaan dan memiliki kualitas yang sudah menurun. Minyak jelantah sendiri sangat berbahaya jika dibuang ke lingkungan, karena jika terserap oleh tanah dapat menurunkan kualitas tanah dimana pori-pori tanah akan tertutup, sehingga tekstur tanah akan menggumpal dan menjadi keras. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun