Mohon tunggu...
KOMENTAR
Seni Pilihan

Pesona Gamelan: Melestarikan Budaya Yang Mendunia

8 Juni 2024   14:29 Diperbarui: 8 Juni 2024   14:41 402 4
Salah satu alat musik tradisional yang wajib dilestarikan oleh kita semua yaitu gamelan. Gamelan merupakan alat musik tradisional yang ada di Indonesia, tepatnya berasal dari Jawa dan Bali. Alat musik ini biasanya terbuat dari perunggu, besi, atau tembaga. Cara memainkan gamelan yaitu dengan dipukul atau ditabuh. Alat musik tradisional ini dipukul atau ditabuh secara bersamaan sehingga menghasilkan suara yang enak untuk di dengarkan. Gamelan terdiri dari berbagai macam. Macam-macam gamelan di antaranya yaitu: saron, gong, kendang, bonang, kenong, peking, rebab, dan lain sebagainya masih banyak lagi. Alat musik tradisional ini memiliki ciri khas tersendiri. Biasanya, alat musik ini digunakan untuk mengiringi tari dan pertunjukan seni yang lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun