Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary

Pengalaman Magang di Bagian Quality Control Pabrik Gula (PG) Kebon Agung Malang

11 Januari 2025   14:24 Diperbarui: 11 Januari 2025   14:22 17 0
Magang/Praktik Kerja merupakan salah satu bentuk kegiatan pembelajaran dari Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Dengan adanya kegiatan ini, saya Ameliana Surya Kartika, mahasiswa program studi S1 Kimia, Departemen Kimia, FMIPA Universitas Negeri Malang berkesempatan melaksanakan magang di Pabrik Gula (PG) Kebon Agung Malang pada bagian Quality Control mulai tanggal 10 Juni hingga 10 Oktober 2024. Selama empat bulan menjalani magang, saya dapat memperluas wawasan dan mendapatkan pengalaman praktis di industri kerja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun