Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Garuda sebagai Lambang Negara Indonesia

27 November 2022   11:19 Diperbarui: 28 November 2022   08:56 336 5

         Garuda Pancasila adalah lambang negara indonesia. Sesuai dengan Pasal 36A UUD 1945 yang berbunyi “Lambang Negara ialah Garuda Pancasila dengan semboyan Bhineka Tunggal Ika. Dengan begitu telah ditetapkan dan diputuskan atas persetujuan seluruh rakyat indonesia bahwa garuda Pancasila adalah lambang dari Negara Kesatuan Republik Indonesia. Selain didalam lambang garuda pancasila terdapat pita dengan semboyan Bhineka Tunggal ika .Di tengah Garuda Pancasila terdapat Perisai. Perisai tersebut terdapat 5 gambar yang terletak terpisah. Dan 5 gambar tersebut bukan hanya sekedar gambar tetapi merupakan jiwa, ideologi dari bangsa indonesia

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun