Bantaeng, Senin (24/09). Siswa SMA Negeri 3 Bantaeng berhasil menjuarai Lomba Baca Puisi tingkat nasional dalam rangka memperingati Hari Puisi Nasional (HPI) 2018. Mantasari Mawar kala itu menyabet Juara I mengalahkan dua rivalnya dari Bogor dan Banten.
KEMBALI KE ARTIKEL