Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Replace Background GOOGLE

17 Juli 2010   12:32 Diperbarui: 26 Juni 2015   14:48 205 0
Browsing di dunia maya bukanlah hal langka bagi penghuni dunia nyata saat ini. Kedua alam ini seolah tanpa pembatas. Kita bisa berpindah dengan cepat. Bahkan tanpa sadar kita berada di kedua alam ini secara bersamaan. Banyak hal yang dapat menjadikan kita betah di dalamnya. Kenyamanan dalam menjelajah Cyberspace dibutuhkan agar tidak hadir kejenuhan. Khususnya disaat penjelajahan benar-benar urgent. Maka dibutuhkan suasana yang mendukung dan lebih mengasyikkan. Salah satu hal itu, akan diuraikan pada postingan kali ini. Replace alias mengganti Background Image pada halaman utama Google. Sebaiknya langsung ke barisan tutorialnya. 1. Pertama-tama tentunya kita harus mengunjungi Halaman Google. 2. Sebelum pengeditan dimulai, tampilan Halaman Google biasa-biasa saja. Tampak ditengah kata ajaib dunia maya yakni Google. Kemudian dibawahnya hadir kolom pencarian lengkap dengan tombol Search yang setia menemani disisinya. Sedangkan pada Background, warna putih yang mencerminkan kesucian Hasil sebelum Searching. 3. Perhatikan sebuah kalimat di sisi Kiri Bawah yang bertuliskan Ganti gambar latar/Change background image. Setelah mengekliknya, Netter akan diarahkan menuju Halaman Upload Image. 4. Upload Image bisa dari berbagai ruang yang disiapkan sebagai pilihan, yakni : Dari Komputerku Foto di Web Picasa Galeri publik Pilihan editor 5. Untuk pilihan Upload Image from Computer, Google mempersyaratkan Wide Image dengan ukuran minimal 800x600 pixels. Adapun format Image yang didukung yakni :

.jpeg .tif .tiff .bmp .gif .psd (Photoshop) .png .tga dan format Kamera
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun