Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengenal Fenomena WFC Melalui Teori Sociological Imagination

1 Desember 2023   20:55 Diperbarui: 1 Desember 2023   21:51 118 0
Pada masa sekarang, fenomena WFC (work from cafe) atau nongkrong di coffee shop merupakan fenomena yang banyak dijumpai oleh masyarakat saat ini. WFC atau work from caf merupakan istilah yang dipakai untuk menggambarkan seseorang yang mengerjakan pekerjaannya dari mana saja termasuk caf. Tidak hanya kalangan muda saja, kalangan dewasa juga sangat terpengaruh oleh fenomena ini. Di Jogja sendiri sudah banyak dijumpai coffee shop yang menyuguhkan tempat yang nyaman untuk konsumen melakukan WFC atau sekedar nongkrong saja. Fenomena ini juga tidak terlepas dari saya sendiri, coffee shop menjadi tempat yang nyaman bagi saya untuk mengerjakan tugas kuliah atau hanya sekedar nongkrong dengan teman-teman. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun