Setiap unsur budaya yang dianut oleh segenap suku bangsa yang tersebar di Indonesia selalu mengandung nilai yang sangat autentik dan sakral. Baik itu lewat ritual-ritual adat yang dilakukan seperti persembahan sesajian kepada leluhur maupun melalui ungkapan atau pepatah adat yang juga sangat autentik berdasarkan corak budaya masing-masing.
KEMBALI KE ARTIKEL