Mahasiswa Universitas Negeri Malang (UM) menggelar bakti sosial dalam rangka kegiatan bulan bahasa dan untuk memenuhi tugas proyek mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu 26 Oktober 2024 di aula panti asuhan KH. Mas Mansyur yang terletak di jalan Jl. Sulfat No.43, RT.04/RW.11, Purwanto, Kec. Blimbing, Kota Malang, Jawa Timur pukul 08.00 - 10.35.
KEMBALI KE ARTIKEL