Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kesetaraan Perempuan di Indonesia: Hak Terpenting yang Masih Harus Diperjuangkan

15 Oktober 2024   20:22 Diperbarui: 15 Oktober 2024   20:35 112 0
Perjuangan untuk mendapatkan hak-hak perempuan yang setara masih menjadi isu utama di banyak negara, termasuk Indonesia. Hak-hak ini sangat penting untuk menjamin bahwa perempuan dapat menjalani kehidupan yang adil dan bermartabat, tanpa diskriminasi atau kekerasan. Dalam konteks Indonesia, hak perempuan telah diatur baik oleh hukum negara maupun nilai-nilai agama. Namun, masalah krusial dalam implementasi hak-hak tersebut masih terjadi, terutama dalam hal diskriminasi berbasis gender, kesempatan kerja, dan partisipasi politik (Krisnalita, 2018).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun