Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Sosialisasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) oleh Mahasiswa KKN-T IPB University di Desa Randobawagirang

27 Juli 2022   18:37 Diperbarui: 27 Juli 2022   18:39 173 2
(8/7/2022) Mahasiswa KKN-T IPB University Randobawagirang, Yoga Cipta, memberikan penyuluhan mengenai virus yang tengah beredar di ranah peternakan, khususnya hewan ternak. Virus ini dinamakan sebagai Penyakit Mulut dan Kuku atau yang disingkat dengan PMK. Penyakit mulut dan kuku (PMK) ini adalah penyakit infeksi virus yang bersifat akut dan sangat menular. Penyakit ini menyerang semua hewan berkuku belah/genap, seperti sapi, kerbau, babi, kambing, domba termasuk juga hewan liar seperti gajah, rusa dan sebagainya. Dikatakan demikian, karena virus ini memiliki gejala fisik pada bagian mulut dan kuku pada hewan ternak, yaitu luka pada kuku dan kuku lepas, serta luka pada lidah dan daerah bibir. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun