Nasionalisme merupakan bentuk rasa kesetiaan yang tinggi terhadap negara kebangsaan, dan bentuk pengabdian terhadap bangsa dan negara. Sikap yang dapat kita terapkan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara untuk menciptakan rasa nasionalisme pada dirikita sendiri meliputi, merasa bangga karena sudah menjadi warga dari negara indonesia,rela berkorban demi kepentingan berbangsa dan bernegara, tidak melupakan sejarah-sejarah penting di indonesia,memiliki rasa cinta tanah air dengan sepenuh hati tanpa menjelekkan negara lain, memakai serta mencintai produk dalam negeri, ikut serta dalam menyelenggarakan upacara bendera, memiliki rasa toleransi yang tinggi anatar sesama rakyat indonesia, serta ikut dalam melestarikan kekayaan budaya indonesia yang ada.
KEMBALI KE ARTIKEL