Universitas Djuanda, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Ciawi-Bogor, mengadakan pelepasan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) pada  progam studi manajemen angkatan 2021 (semester 6) pada Rabu, 17 Juli 2024, dalam kegiatan pengabdian masyarakat tersebut terbagi menjadi 8 kelompok yang tersebar di 8 titik desa wilayah Kabupaten Sukabumi. Tema yang diusung yaitu  "Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Melalui Inovasi Berbasis Kearifan Lokal".